Review AMD Radeon RX 480: VGA Card Siap VR Paling Murah

Apakah PC gaming kamu siap bermain game-game VR dengan lancar? Bulan Juni kemarin, Jaka sudah membahas mengenai merakit PC gaming ideal untuk VR. Ada beberapa pembaca yang menanyakan apakah ada solusi graphics card yang lebih murah dari Radeon R9 Fury Nano yang digunakan di artikel itu, namun performanya mencukupi untuk VR?
Jawabannya adalah: ADA!
Dan lebih hebatnya lagi, graphics card ini merupakan kartu grafis yang lulus tes performance gaming VR dengan hasil VR Ready, tapi harganya paling murah di pasaran. Jaka tidak hanya menguji performa nya, tapi juga membandingkan harganya di salah satu situs belanja online yang paling terkenal di Indonesia.
radeon rx 480 1
Ya, kartu grafis tersebut belum lama resmi diluncurkan di Indonesia, namanya Radeon RX 480 dari AMD. VGA AMD ini merupakan salah satu graphics card paling fenomenal karena tidak hanya cepat, tapi juga memerlukan daya listrik jauh lebih hemat dibanding pendahulunya, di samping juga sudah mendukung teknologi VR, seperti DirectX 12, Vulcan, LiquidVR, Asynchronous Shaders, dan lainnya.
radeon rx 480 2

Related product you might see:

Share this product :
 
Google Map: Sucicom rawa kepa | Sucicom Citarum |Sucicom Gudang Cikande
Informasi: Tentang Kami | Sejarah SuciCom |Info Sofware |Info Hardware
Template Created by mas template Published by sucicomputer jakarta
Proudly powered by pencinta Blogger Copyright © 2011-2014. ` - All Rights Reserved